Be A Wireless
Assalamualaikum wr.wb…
Huuhh,Update lagi nih lumayanlg ada waktu,buat temen2 apa sih yang ngga buat kalian???hehehe,temen2 semua pasti pernah kan main di jaringan wireless atau wifi,tapi kalian tau ga apa itu wifi /wireless???
Nah disini gw mau nulis2 tentang apa itu wifi,dan sebagainya…langsung aja ya…check This Out!!!...
Wireless Local Area Network (WLAN) adalah jaringan komputer yang menggunakan gelombang radio sebagai media transmisi data. Informasi (data) ditransfer dari satu komputer ke komputer lain menggunakan gelombang radio. WLAN sering disebut sebagai jaringan Nirkabel atau jaringan Wireless.
Spesifikasi 802.11 (a, b,g dan n)
802.11a
Dibuat pada tahun 1999. Menggunakan frekuensi 5GHz, dan kecepatan trasnfer data teoritis maksimal 54 Mbps – 150 Mbps
Dibuat pada tahun 1999. Menggunakan frekuensi 5GHz, dan kecepatan trasnfer data teoritis maksimal 54 Mbps – 150 Mbps
802.11b
Dibuat pada tahun 1999. Menggunakan frekuensi 2,4GHz, dan kecepatan transfer data teoritis maksimal 11 Mbps.
Dibuat pada tahun 1999. Menggunakan frekuensi 2,4GHz, dan kecepatan transfer data teoritis maksimal 11 Mbps.
802.11g
Dibuat pada tahun 2003. Menggunakan frekuensi 2,4Ghz, dan kecepatan transfer data teoritis maksimal 54 Mbps.
Dibuat pada tahun 2003. Menggunakan frekuensi 2,4Ghz, dan kecepatan transfer data teoritis maksimal 54 Mbps.
802.11n
Ditujukan untuk WLAN dengan kecepatan tranfer data 108Mbps. Di pasar dapat dijumpai dengan merek dagang MIMO atau Pre-802.11n.
Ditujukan untuk WLAN dengan kecepatan tranfer data 108Mbps. Di pasar dapat dijumpai dengan merek dagang MIMO atau Pre-802.11n.
Istilah-istilah wireless
Wifi
Wifi atau Wireless Fidelity adalah nama lain yang diberikan untuk Produk yang mengikuti spesifikasi 802.11
Wifi atau Wireless Fidelity adalah nama lain yang diberikan untuk Produk yang mengikuti spesifikasi 802.11
SSID
SSID (Service Set IDentifier) merupakan identifikasi atau nama untuk jaringan wireless. Setiap peralatan Wifi harus menggunakan SSID tertentu. Peralatan Wifi dianggap satu jaringan jika berada dalam SSID yang sama.
Channel
Bayangkanlah pita frekuensi seperti sebuah jalan, dan channel seperti jalur-jalur pemisah pada jalan tersebut. Semakin lebar pita frekuensi, semakin banyak channel yang tersedia. Agar dapat saling berkomunikasi, setiap peralatan wireless harus menggunakan channel yang sama.
MIMO
MIMO (Multiple Input Multiple Output) merupakan teknologi Wi-Fi terbaru. MIMO menawarkan peningkatan throughput, keunggulan reabilitas, dan peningkatan jumlah klien yg terkoneksi.
Troughput
Troughput
Kecepatan dan kemampuan untuk menerima dan mengirim data.
HotSpot
Area yang menyediakan layanan internet berbasis wireless.
Enkripsi
Enkripsi adalah suatu metode yang digunakan untuk mengkodekan data sedemikian rupa sehingga keamanan informasinya terjaga dan tidak dapat dibaca tanpa didekripsi (kebalikan dari proses enkripsi) dahulu. Contoh : WEP, WPA.
Udah tau kan Sekarang,lumayan tuh buat nambah ilmu,jadi ga gaptek2 amat kan,mau tau ga?sekarang setiap kota di Indonesia sedang berlomba2 menjadikan kotanya menjadi cyber city,yang dimana2 tersedia akses2 internet seperti wireless ini…semoga tercapai dan jangan ada manipulasi korupsi ya dalam pelaksanaannya…hehe,sekian aja ya teman2,thanks…
Sumber:
-Lirva32.org
Tidak ada komentar:
Posting Komentar